DAUROH ONLINE
MATAN AT TIBYAN

Mengapa Mempelajari Matan Al Salsabil Asy Syafi'i?
Al Salsabil Asy Syafi'i adalah matan yang sangat penting untuk dipelajari oleh pembelajar ilmu Al Qur'an. Di dalamnya terdapat bab-bab ilmu Tajwid yang tidak terdapat pada matan Tuhfatul Athfal ataupun Jazariyyah. Sehingga mempelajarinya akan memperkaya khazanah keilmuan anda di bidang Tajwid.
Mengapa Belajar kepada Syeikh Dr. Bakr Sulaiman Az-Zamiliy?
Beliau adalah pemilik sanad Asyrah Sughra dan Qubra jalur Syathibiyyah dan merupakan salah satu pemilik sanad tertinggi.
Apakah Peserta Dapat Ijasah Sanad?
In sya Allah peserta dauroh akan mendapatkan ijasah sanad bagi yang lulus ujian di akhir program dauroh.
Mengapa Belajar di Lembaga Tarbiyyah Islamiyyah (LTI)?

LTI adalah lembaga pendidikan dan dakwah Al Qur’an terpercaya sejak 2015, berpusat di Kota Bandung. Berpengalaman menyelenggarakan dauroh online maupun offline bekerjasama dengan masyaikh dari Timur Tengah.
Jadwal Dauroh Online
Setiap Hari Sabtu mulai tanggal 1 Januari 2022, Jam 19.30 – selesai. Melalui aplikasi Zoom Meeting. Selama 24 kali pertemuan.
Fasilitas
- Ilmu yang bermanfaat
- Pengantar Bahasa Arab didampingi penerjemah
- Syahadah (e-sertifikat) Dauroh
- Ijasah sanad bagi yang berhak
- Jaringan pertemanan baru dengan sesama penuntut ilmu Al Qur’an
Bonus
- Gratis 1x sesi talaqqi surah Al Fatihah bersama Syeikh
- Diskon 20% untuk alumni dauroh LTI sebelumnya
- Diskon 10% bagi yang membayar infaq program sekaligus
Infaq Program 200 ribu rupiah / bulan
Terbuka untuk ikhwan & akhwat. Jangan sampai ketinggalan kesempatan emas untuk mengambil ilmu dari ahli qiro’ah bersanad. Yuk daftar sekarang, klik di sini!.